Connect with us

Peristiwa

Babinsa Sampaikan Perhatian Dan Pengawasan Anak Agar Lebih Di Tingkatkan, Dan Bijak Dalam Menangapi Informasi

Babinsa Sampaikan Perhatian Dan Pengawasan Anak Agar Lebih Di Tingkatkan, Dan Bijak Dalam Menangapi Informasi

Samarinda- Pesan berantai soal marak kasus penculikan anak di kota Samarinda, ramai tersebar sejak hampir satu pekan belakangan hingga membuat orang tua menjadi resah.

Babinsa Koramil 02/Sungai Pinang Kodim 0901/Samarinda Sertu Joko Praseno bersama anggota Polsek Samarinda Kota yang dipimpin langsung Kapolsek Akp Jajat Sudrajat S.H melakukan himbauan dan klarifikasi tentang pemasanagan pamphlet/Stiker “Waspada penculikan anak” , yang di tempel di setiap tiang Listrik dan bangunan rumah yang meresahkan masyarakat di Jalan otista Gang keluarga Kelurahan Sidodamai Kecamatan Samarinda Ilir, Rabu (1/2/23).

Kapolsek Akp Jajat Sudrajat S.H, menghimbau agar warga lebih bijak dalam menagapi suatu informasi dan sejauh ini belum ada laporan apapun terkait kasus penculikan anak. Sehingga, kabar dugaan penculikan yang tersebar di berbagai grup whatsapp di Samarinda itu adalah hoaks.

merupakan aksi kejahatan yang marak terjadi belakangan ini, kabar terkait pelanggaran hukum tersebut pun beredar di tengah masyarakat dan menimbulkan kewaspadaan hingga keresahan di kalangan masyarakat kota Samarinda,” ungkapnya.

Dan Babinsa Kelurahan Sidodamai Sertu Joko Praseno mengharapkan peran orang tua sangat di perlukan, perhatian dan pengawasan agar lebih di tingkatkan. Termasuk dalam menangapi informasi viral ini adalah hoax atau berita bohong. Sebaran penculikan anak seperti ini sudah ada sejak beberapa tahun yang lalu,” jelas Babinsa.

Pendim 0901/Smd

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Advertisement

More in Peristiwa